Rabu, 18 Agustus 2010

Program aplikasi adalah sofwere yang di rancang khusus untuk ke butuhan-butuhan trrtentu. Perangkat lunak aplikasi merupakan bagian perangkat lunak yang di gunakan dan terus berkembang.
     Berdasarkan kebutuhan-kebutuhan tersebut maka program aplikasi di bagi menjadi:
a. Word Processing
       Merupakan aplikasi yang berorientasikan pada pengolah data.
            contohnya: Word Star, Word perfect,Chi Writer, dan microsoft Word.
b. Spreadsheet
       Aplikasi yang berorientasi pada pengolahan angka.
            contoh: Lotus, superCarlc, Quattro, Symphony, dan Micsoft Excel
 c. Presentasi
       Aplikasi yang berorientasi untuk mempresentasi makalah.
            contoh: Microsoft PowerPiont, dan Macromedia Flast
d. Database
       Aplikasi yang berorientasi pada pengolahan data.
            contoh: dBaseIII, Fox Base, FOxpro, Microsoft access
e. Desktop Publishing
       Aplikasi yang berorientasikan pada pengeolahan gamabar(desain grafis)   
            contoh: Ventura, Page Marker, CorelDraw, dan PhotoShop
f. Multimedia
       Aplikasi yang dapat di gunakan dengan beberapa media baik melalui komputer, PDA, Handpone, dan peralata teknologi informasi lain nya.    
            contoh: Winamp, Real Player, dan Media Player
g. Internet
       Aplikasi yang di gunakan untuk mencari aplikasi infomasi dan komunikasi melalui jaringan internet.
            contoh: Mozilla Fox, Google Chrome, Safari, Internet Explorer,chat dll
h. CAD (Computer Aid Desaign)
       Aplikasai yang berorientasi pada pengolahan rancangan kontruksi mesin dan bangunan.
            contoh: AutoCAD
i. Aplikasi Perbankan
       Aplikasi yang memungkinkan lembaga keuangan untuk mengotomatisasi proses perbankan
seperi saldo rekening.
            contoh: payroll software, dll

0 komentar:

Posting Komentar

Shout Mix


ShoutMix chat widget

jam

Diberdayakan oleh Blogger.

Mengenai Saya

Foto saya
bad , ugly , naughty , and black . but just kidding , hahhahahha :D
 

Got My Cursor @ 123Cursors.com